Babinsa Posramil 0824/28 Pakusari Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Lingkungan Cegah Banjir

    Babinsa Posramil 0824/28 Pakusari Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Lingkungan Cegah Banjir

    JEMBER – Dalam rangka mitigasi banjir genangan dilingkungan pemukiman warga, masyarakat Dusun Rowo Desa Pakusari Kecamatan Pakusari Kabupaten Jember melaksanakan kerja bakti, pembersihan lingkungan dan normalisasi selokan disekitarnya, pada Minggu 12/01/2025.

    Kegiatan dihadiri oleh Babinsa Sertu Syaifudin dan Bhabinkamtibmas membantu warga melakukan percepatan kerja bakti tersebut, dengan harapan saat musim penghujan tidak ada banjir yang menggenangi pekarangan warga.

    Danposramil 0824/28 Pakusari Peltu Eka Satria W dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan Babinsa Pakusari tersebut, sebagai bagian dalam memotivasi kegiotongroyongan warga dalam mangatasi persoalan disekitarnya, utamanya menyangkut sarana dan prasarana umum, termasuk pembersihan lingkungannya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam wawancaranya mendukung kegiatan kolaborasi Babinsa dengan warga binaannya, hal ini tentunya disamping dalam megedukasi masyarakat, tentunya akan menambah kemantapan kemanunggalan TNI-Rakyat. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan...

    Berita terkait

    Dandim 0824/Jember dan Kapolres Terima Penghargaan atas Peran Aktif dalam Sukseskan Pemilu dam Pilkada 2024
    Wakil Ketua YKJ Cabang IV Brawijaya Kunjungi TK Kartika IV-73Jember,  didampingi Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember
    Jum’at Berkah, Personel Koramil 0824/16 Tanggul bersama Pramuka Saka Wira Kartika Bagikan Nasi Kotak
    Polres Jember Siapkan 2000 Paket Makanan di Pameran Pramuka Produktif dan Makan Bergizi Gratis
    Dandim 0824/Jember Dalam Hari Jadi Ke-96 Kabupaten Jember : Kolaborasi dan Inovasi untuk Jember Tambah Apik dan Keren
    Mantapkan Komsos, Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke Manager Mall Roxxy Square
    Danunit Intel Kodim 0824/Jember Narasumber sosialisasi Penanganan Konflik Sosial, Ajak Masyarakat Tingkatkan Persatuan dan Kesatuan
    Gercep Polisi Tangani Banjir di Jember Perlancar Lalin hingga Bersihkan Rumah Warga Terdampak
    Personel Koramil 0824/01 Patrang Pengamanan Arus Balik Bersama Aparat Terkait di Stasiun Kereta Api Jember
    Pastikan Libur Nataru Berlangsung Kondusif, Kapolres Jember Pantau Langsung Pos PAM
    Disperindag Jember Melaksanakan Sidak Bapokting ke Sejumlah Distributor Besar di Jember
    Koramil 0824/06 Ledokombo Undang K3S, Sinergikan Pembinaan Pelajar Sebagai Generasi Bangsa
    Babinsa Tamansari Koramil 0824/23 Wuluhan Kerja Bakti Bersama Warga Bangun Penahan Jalan
    Polres Jember Libatkan Toga Tomas Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Miras 
    Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke PTPN X Kertosari Dan PT Sadana Arif Nusa, Mantapkan Sinergitas Penguatan Pertahanan Wilayah

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Babinsa Posramil 0824/28 Pakusari Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Lingkungan Cegah Banjir
    Koramil Modo Perkuat Ketahanan Pangan Melalui Program Inovatif
    Dukung Program Penurunan Angka Stunting, Babinsa Koramil Mapurujaya Bagikan Susu Kepada Ibu Hamil
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Sungai, Mitigasi Bencana

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll