Siswa SDN 03 Klungkung Senang Jalannya Sudah Bagus, Bisa Buat Latihan Gerak Jalan, Terima Kasih TNI

    Siswa SDN 03 Klungkung Senang Jalannya Sudah Bagus, Bisa Buat Latihan Gerak Jalan, Terima Kasih TNI

    JEMBER - Peningkatan jalan aspal lapen sepanjang 2.198 meter dan lebar 2, 4 meter sudah jadi, tampak Siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) 03 Desa Klungkung sedang latihan gerak jalan bersama guru pembimbing Nurul Huda.

    Salah satu siswa atas Zaki 12 tahun siswa kelas 5 saat kami wawancarai, dengan polos menyampaikan terima kasih jalan ini telah dibangun, sehingga saya sama teman-teman dapat latihan gerak jalan, bahkan saat berangkat dan pulang sekolah tidak susah jalannya.

    Terima kasih Pak TNI jalannya sudah halus saya dan!teman sekolah bisa.merasakannsesetiap hari saat pulang dan berangkat ke sekolah. Kata Zaki.

    Nurul Huda sebagai guru oleh raga juga mendukung dan berterima kasih kepada TNI dengan Program TMMD yang membangun jalan ini, manfaatnya tidak hanya dirasakan oleh anak-anak kita ini, namun seluruh masyarakat dalam beraktifitas setiap hari, akses jalan ini sangat penting sekali. Jelasnya. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/02 Arjasa Berikan Pelatihan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Dampingi Bupati, Mediasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polda Jatim Rekrutmen Bakomsus, Dukung Program Asta Cita Presiden RI
    Danlanud Sultan Hasanuddin Didampingi Ketua PIA Ardhya Garini Cab.7/D.ll Lanud Sultan Hasanuddin Hadiri Serah Terima Ibu Asuh Wara Daerah ll Koopsud ll
    Koramil 0824/20 Gumukmas Sambut Hangat 77 Anak RA dan KB Darul Muqomah, Kenalkan Disiplin dan Profesi TNI Sejak Usia Dini

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll