Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Amankan Sholat Idhul Adha

    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Amankan Sholat Idhul Adha

    JEMBER - Bersama Aparat terkait diwilayah, Koramil jajaran Kodim 0824/Jember amankan sholat Idul Adha yang dilaksnakaan dimasjid-masjid dan lapangan yang disel urih wilayah jajaran yang serentak melaksanakan Idul Adha pada Senin 17/06/2024.

    Wilayah Kabupaten Jember yang 95 persen merupakan umat muslim tentunya menjadikan hari besar keagamaan Islam menjadi berbeda, seperti idul Adha ini, yang diwarnai dengan adanya malam takbir pada malam menjelang hari raya, baik di masjid-masjid maupun keliling, yang sudah membudaya.

    Dalam mengawal kegiatan keagamaan tersebut, tentunya dilakukan pengawalan dan keamanan dalam mewujudkan rasa aman bagi masyarakat yang berkegiatan maupun masyarakat lainnya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan selamat merayakan Hari Raya Idul Adha kepada seluruh masyarakat yang merayakannya.

    Kepada jajaran hendaknya memberikan rasa.aman kepada masyarakat dengan melakukan pengawalan dan pengamanan kegiatan baik pada saat malam takbir dan saat Sholat Idul Adha, sehingga masyarakat yang merayakannya dapat menjalankan ibadahnya dengan khusuk dan khidmat. Ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Sambut Idul Adha 1445 H Dandim 0824/Jember...

    Artikel Berikutnya

    Usai Sholat Idul Adha Di Masjid Al Ikhlas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Kinerja Humas Polri di Hari Jadi Ke-73 Humas Polri
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi
    24 Personel Satgas Penanggulangan Bencana Tiba di Davao Filipina

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll