Dandim 0824/Jember Launching Simbol Love Kalisat,  Kalisat Harus Lebih Maju 

    Dandim 0824/Jember Launching Simbol Love Kalisat,  Kalisat Harus Lebih Maju 

    JEMBER - Pentas Seni HUT RI Ke 78 di Kecamatan Kalisat diselenggarakan pada Jum'at 08/09/2023 pukul 19.00 Wib bertempat di Balai Kecamatan Kalisat.

    Kegiatan dihadiri oleh putra Kalisat diantaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Ketua DPRD Jember M Itqon Sauqi, Kepala Disnaker Kab Jember Suprihandoko, Camat Kalisat M Faroek, Danramil 0824/03 Kalisat Kapten Inf Bambang Hari M, Kapolsek Iptu Dwi Iman Dayadi, seluruh Kepala Desa dan seluruh Kepala Sekolah se Kecamatan Kalisat.

    Pada kesempatan tersebut dilakukan launcing Iove Kalisat oleh Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dan M Itqon Sauqi dan penyerahan piagam penghargaan kepada Panitia Pembentangan Bendera Merah Putih sepanjang 75 meter, penyerahan piala juara-juara pada Kegiatan HUT RI.

    Dalam sambutannya Dandim 0824/Jember menyatakan, saya sangat bangga dengan masyarakat Kabupaten Jember yang sangat nasionalis dalam melaksanakan kegiatan menyemarakkan HUT RI.

    Alhamdulillah saya menjadi Komandan Kodim 0824/Jember karena ingin memotivasi masyarakat Kalisat dalam mencapai cita-cita yang diinginkan, jangan sampai terjerumus oleh kemajuan jaman, kita harus semangat maju, untuk generasi penerus bangsa tingkatkan obsesi menjadi manusia berguna bagi nusa dan bangsa. Kecamatan Kalisat harus maju dalam segala bidang. Tegas Dandim 0824/Jember.

    Demikian halnya M Itqon Sauqi Ketua DPRD Jember dalam sambutannya menyampaikan, Semoga kesepian Kecamatan Kalisat mendapatkan kesuksesan disegala  bidang, warga Kalisat tentunya harus bangga, karena saat ini keputusan apapun yang menyangkut kegiatan di Kabupaten Jember diputuskan oleh Forkopimda, yang dan ada dua Forkopimda berasal dari Kalisat. Sebagai contoh setiap seminggu sekali Forkopimda meminta pendapat Kepala Dinas demi Kepentingan Kabupaten Jember.

    Kalisat dipastikan Palung keren dalam melaksanakan kegiatan HUT RI Ke 78 diwilayah Kabupaten Jember. Tegas Ketua DPRD Jember tersebut.  (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0824/Jember Berduka Dandim 0824/Jsmber...

    Artikel Berikutnya

    Polres Jember Berhasil Amankan Pelaku Penipuan...

    Berita terkait

    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Dandim 0824/Jember Hadiri Soft Launching Alun-alun Jember Nusantara, Tampilan Modern Diharapkan Mampu Tingkatkan Perekonomian
    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo Koramil 0824/18 Kencong Ikut Monef Pembangunan Fisik Dana Desa
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Danramil 0824/27 Jombang Hadiri Bimtek KPPS, Ajak Semua Perangkat Pahami Tugasnya Wujudkan Pilkada Damai dan Kondusif
    Babinsa Sukokerto Koramil 0824/04 Sukowono Beri Materi Siswa SDN 02 Sukokerto Latihan PBB dan Sosialisasi Anti Buliying
    Kawal Masa Tenang, Muspika Kaliwates Patroli Bersama Beri Rasa Aman Masyarakat
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Babinsa Cakru Koramil 0824/18 Kencong Hadiri Musdes Pemutakhiran Data SDGs Tahun 2024
    Disperindag Jember Melaksanakan Sidak Bapokting ke Sejumlah Distributor Besar di Jember
    Koramil 0824/06 Ledokombo Undang K3S, Sinergikan Pembinaan Pelajar Sebagai Generasi Bangsa
    Babinsa Tamansari Koramil 0824/23 Wuluhan Kerja Bakti Bersama Warga Bangun Penahan Jalan
    Polres Jember Libatkan Toga Tomas Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Miras 
    Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke PTPN X Kertosari Dan PT Sadana Arif Nusa, Mantapkan Sinergitas Penguatan Pertahanan Wilayah

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Peduli dan Support Atlet Persaid, Kapolres Jember Dinobatkan Sebagai Bapak Asuh Disabilitas
    Kapolda Jatim Resmikan 9 Gedung RS Bhayangkara Jajaran Polda Jawa Timur Secara Serentak

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll